Aku

Ya Allah...
Kenapa aku begitu menyedihkan?
Aku merasa terlalu buruk
Ya Allah
Aku suka tak menjaga hatiku sendiri
Padahal aku harus menjaganya

Kenapa aku begini?
Dengan sekuat tenaga aku menahan perasaanku
Berharap dengan janji Mu akan tiba

Allah...
Aku mohon kepadamu
Jangan pernah tinggalkan aku
Jangan pernah berpaling dariku
Tolong.. bantu aku menghadapi perasaanku ini
Tolong aku.. aku benar2 membutuhkan pertolongan Mu ya Allah

Terkadang aku tak mampu menghadapi rasaku
Aku lemah dengan rasaku
Hingga kadang aku kalah dengan rasaku

Rasa yg tak pantas ku rasa
Rasa yg tak pantas ku miliki
Rasa yg tak pantas untuk tinggal

Allah...
Cukupkan aku hanya denganmu
Aku tak ingin yang lain datang jika hanya membawa kesemuan
Aku tak ingin ada yg datang jika hanya membawa penyesalan
Biarkan aku sendiri jika itu mampu meraih ridhomu

Allah...
Jika ada yg telah engkau siapkan untukku
Ku mohon...
Jadikanlah ia ketika aku bersama nya syurga terasa lebih dekat
Ia yg mampu bertahan dan ikhlas kepada ku

Related Posts:

  • CINTA DI BATAS CAKRAWALA 13❤ *CINTA**di Batas Cakrawala*🌅 nomor - 13 (Kilasan Masalalu)Dimas mengeluarkan dua koper besar milik Hanna dari dalam mobil, lalu berjalan ke dalam rumah tanpa peduli wanita yang baru ia nikahi tersebut masih bercengkra… Read More
  • CINTA DI BATAS CAKRAWALA 15❤ *CINTA**di Batas Cakrawala* 🌅 nomor - 15 (Kilasan Masalalu)Part sebelumnya, silakan cek wall, atau Wattpad @Sah_Three.Hanna menggamit lengan Bik Minah setelah keluar dari mobil, mereka berjalan menyusuri kios-kio… Read More
  • CINTA DI BATAS CAKRAWALA 16❤ *CINTA**di Batas Cakrawala*By: Alia Citra 🌅 nomor  - 16  (Kilasan Masalalu) Dimas meninggalkan pantai saat matahari semakin jelas menyinari bumi, mengakhiri kegiatan rutin yang merupakan hobinya se… Read More
  • CINTA DI BATAS CAKRAWALA 14❤ *CINTA**di Batas Cakrawala* 🌅 nomor - 14 (Kilasan Masalalu)Setelah makan malam, Hanna kembali ke kamar. Merapikan barang-barangnya yang berserakan di tempat tidur dan sebuah meja kecil serta kursi di samping temp… Read More
  • CINTA DI BATAS CAKRAWALA 17❤ *CINTA**di Batas Cakrawala*🌅 nomor  - 17 (Kilasan Masalalu) Dimas melangkah dengan semangat pulang ke rumah usai salat asar terlebih dahulu di masjid. Rumah sore hari itu tampak sepi, biasanya ibunya masih tetap … Read More

0 comments:

Posting Komentar