Aku

Ya Allah...
Kenapa aku begitu menyedihkan?
Aku merasa terlalu buruk
Ya Allah
Aku suka tak menjaga hatiku sendiri
Padahal aku harus menjaganya

Kenapa aku begini?
Dengan sekuat tenaga aku menahan perasaanku
Berharap dengan janji Mu akan tiba

Allah...
Aku mohon kepadamu
Jangan pernah tinggalkan aku
Jangan pernah berpaling dariku
Tolong.. bantu aku menghadapi perasaanku ini
Tolong aku.. aku benar2 membutuhkan pertolongan Mu ya Allah

Terkadang aku tak mampu menghadapi rasaku
Aku lemah dengan rasaku
Hingga kadang aku kalah dengan rasaku

Rasa yg tak pantas ku rasa
Rasa yg tak pantas ku miliki
Rasa yg tak pantas untuk tinggal

Allah...
Cukupkan aku hanya denganmu
Aku tak ingin yang lain datang jika hanya membawa kesemuan
Aku tak ingin ada yg datang jika hanya membawa penyesalan
Biarkan aku sendiri jika itu mampu meraih ridhomu

Allah...
Jika ada yg telah engkau siapkan untukku
Ku mohon...
Jadikanlah ia ketika aku bersama nya syurga terasa lebih dekat
Ia yg mampu bertahan dan ikhlas kepada ku

Related Posts:

  • CINTA DI BATAS CAKRAWALA 8❤ *Cinta**di Batas Cakrawala* 🌅 nomor - 8 (Kilasan Masalalu)Pengaruh Vania—sebagai menantu—dan Hafiz—sebagai cucu—serta Haris yang tidak lain adalah anak kesayangan, membuat langkah Hanna keluar dari rumah orang tu… Read More
  • CINTA DI BATAS CAJRAWALA 7❤ *CINTA* *di Batas Cakrawala* 🌅 nomor - 7 (Kilasan Masalalu)"Dunia ini memang terlalu sempit untuk hal-hal kebetulan yang telah dikehendaki oleh-Nya. Terkadang membahagiakan, tidak jarang pula jadi menyakitka… Read More
  • CINTA DI BATAS CAKRAWALA 9❤ *CINTA**di Batas Cakrawala*🌅 nomor - 9 (Kilasan Masalalu)Seharian Hanna mengurung dirinya di dalam kamar. Hanya keluar saat sarapan dan makan siang serta ke kamar mandi. Selebihnya, ia akan bertahan di kamar, mengotak… Read More
  • CINTA DI BATAS CAKRAWALA 11❤ *CINTA**di Batas Cakrawala* 🌅 nomor  - 11 (Kilasan Masalalu)Setelah kemarin Hanna menerima lamarannya yang jauh dari kata romantis dan beda dari pada umumnya, Dimas segera mengurus segala sesuatu yang dibutuhkan … Read More
  • CINTA DI BATAS CAKRAWALA 10❤ *CINTA**di Batas Cakrawala* 🌅 nomor - 10 (Kilasan Masalalu)Di penghujung subuh yang dingin merayapi kulit, Hanna menggeliat dalam tidurnya. Sesekali mengernyit dalam tanpa membuka mata, meringis dengan tangan mem… Read More

0 comments:

Posting Komentar