KU MOHON
(ALP)
Ketika aku benar-benar ingin pergi darimu, kau menolak, menahanku, bahkan mengancamku.
Tapi ketika kau yang ingin pergi, kau sama sekali tak memperdulikanku, bahkan tak mengerti perasaanku.
Kau benar-benar tak adil padaku.
Tapi sudahlah, itu semua masa lalu kita.
Walau dulu ku rasakan sakit, tapi kini itu semua menjadi kesyukuran untukku
Karna telah berhenti dari jalan yang salah walau secara paksa
Kau dan aku bertemu dan bersama saat masa kelamku
Dan sekarang, kita bertemu kembali saat hijrah telah bersamaku
Aku punya satu permintaan padamu
Ku mohon...
Lupakan masa lalu itu
Biarkan ia menjadi kenangan dan pelajaran bagi kita
Karna sekarang aku sedang proses hijrahku
Masa lalu biarlah berlalu
Yang perlu kita fikirkan adalah masa depan
Yang masih bisa kita ubah untuk menjadi lebih baik
(ALP)
Ketika aku benar-benar ingin pergi darimu, kau menolak, menahanku, bahkan mengancamku.
Tapi ketika kau yang ingin pergi, kau sama sekali tak memperdulikanku, bahkan tak mengerti perasaanku.
Kau benar-benar tak adil padaku.
Tapi sudahlah, itu semua masa lalu kita.
Walau dulu ku rasakan sakit, tapi kini itu semua menjadi kesyukuran untukku
Karna telah berhenti dari jalan yang salah walau secara paksa
Kau dan aku bertemu dan bersama saat masa kelamku
Dan sekarang, kita bertemu kembali saat hijrah telah bersamaku
Aku punya satu permintaan padamu
Ku mohon...
Lupakan masa lalu itu
Biarkan ia menjadi kenangan dan pelajaran bagi kita
Karna sekarang aku sedang proses hijrahku
Masa lalu biarlah berlalu
Yang perlu kita fikirkan adalah masa depan
Yang masih bisa kita ubah untuk menjadi lebih baik
0 comments:
Posting Komentar