Mari Lembutkan Hati Dengan Ingat Mati ~ Ust.Abdullah Haidir

 Mari Lembutkan Hati Dengan Ingat Mati.....


MahaBenar Allah: 


وما تدري نفس ماذا تكسب غدا وما تدري نفس بأي أرض تموت


"Tdk ada seorang pun yg tahu, apa yg dia lakukn besok, tdk ada seorang pun yg tahu, di negeri mana dia mati (QS Luqman: 34) 


Sabda Nabi saw:


اكثروا ذكر هاذم اللذات


"Hendaklah kalian banyak mengingat penghancur segala kenikmatan (kematian)." (HR Tirmizi, dll) 


Duhai yg sibuk dengan dunianya

Dia terpedaya oleh panjang angan2nya

Masihkah dia dlm kelalaiannya?

Hingga ajal mendekatinya...


Semua orang pasti akan kembali kepada Allah setelah kematiannya...

Yang berbahagia adalah yang telah kembali kepada Allah sebelum kematiannya..


✍🏼 Ust.Abdullah Haidir

Related Posts:

  • LAKUKAN SEBELUM TIDUR 💐👇🏻 Edisi muroja'ah : ⚠️ SEBELUM ANDA TIDUR… ‼️ ✅ Islam sebagai agama yang sempurna telah mengajarkan beberapa adab mulia yang sepantasnya dilakukan oleh seorang muslim ketika hendak tidur. Di antara adab-adab tersebut … Read More
  • UNTUK APA UMUR MU?? 📚 UNTUK APA UMURMU ENGKAU HABISKAN...? ❅ https://t.me/MuliaDenganSunnah Ketahuilah… Setiap tarikan dan desahan nafas, saat menjalani waktu demi waktu, adalah langkah menuju kubur… Manusia akan merugi apabila harinya berl… Read More
  • Sudahkah kita menjadi wanita sholihah? 🌺🍀🌺🍀🌺🍀🌺 💍 *SERI ADAB* ❓ *SUDAHKAH UKHTY MENJADI WANITA SHOLEHAH* 🌺 Seorang wanita bertanya kepada seorang Syaikh, “Wahai Syaikh, sebelum menikah, aku adalah wanita yang sering berpuasa dan sering qiyamullail. Ak… Read More
  • SEPENGGAL KISAH DARI LANGIT TURKEY 🌴🌴🌴 *SEPENGGAL KISAH DI BAWAH LANGIT TURKY*                                                   &n… Read More
  • Nasehat dan adabnya 🌺💠🌺 NASEHAT DAN ADABNYA 💠 Diantara adab nasehat hendaknya tidak dilakukan di depan publik baik di dunia maya maupun dalam dunia nyata. Karena jika kita memaksa diri menasehati saudara kita di depan umum, disuatu grup, d… Read More

0 comments:

Posting Komentar