BERUBAHLAH ~ Kurnia Lestari

 BERUBAHLAH


Perjalanan kehidupan manusia kerapkali membuat lalai;

Kenikmatan hidup menimbulkan rasa angkuh, serasa diri paling disayang Allah.

Kesulitan hidup membangkitkan keluh kesah, seakan pertolongan Allah itu jauh.


Sesungguhnya Allah tidak akan mengubah keadaan suatu kaum, sebelum kaum itu sendiri mengubah apa yang ada pada diri mereka (Ar-Ra'd:11)


Lalu, bagaimana menyikapinya?

Tak ada lagi pilihan, selain "berubahlah", mulai dari dirimu, mulai dari hal-hal yang sederhana dan Segerakanlah! Bertaubatlah, jika selama ini banyak berbuat maksiat!

Bersabarlah dalam keimanan, bila selama nafas berhembus hanya ada keluhan!

Bersyukurlah atas segala bentuk skenario hidup yang bersifat fana!


Mungkin tak mudah, tapi Insya Allah... Bisa.

Bukannya tak bisa, terkadang saja kita yang tak mau.

Jadi, ubahlah pola fikir dan deklarasikan sebuah kebaikan!

Aku ingin berubah menjadi lebih baik, agar dapat melihat Allah tersenyum melihat Proses Perubahanku menuju-Nya.


Kurnia Lestari

Related Posts:

  • JENIS REZEKI DARI ALLAHJENIS REZEKI DARI ALLAH1.Rezeki Yang Telah Dijamin.‎وَمَا مِن دَابَّةٍ فِي الْأَرْضِ إِلَّا عَلَى اللَّهِ رِزْقُهَا وَيَعْلَمُ مُسْتَقَرَّهَا وَمُسْتَوْدَعَهَا كُلٌّ فِي كِتَابٍ مُّبِينٍ "Tidak ada satu makhluk melatapun… Read More
  • Ada Dimakah Kita*Ada di manakah Kita?*Membaca Alquran, adalah rezeki yang di berikan oleh Allah kepada kita, karena bukankah tidak semua orang mau membaca Alquran setiap harinyaSyafaat yang tdk ternilai?yang tidak dpat di gantikan oleh apapu… Read More
  • Ukhti, Ramadhan kali ini masih sendiri? *Ukhti, Ramadhan kali ini Masih Sendiri?* (Inilah hadiah dahsyat dari Allah Untukmu yang Lupa Kamu Sadari) Jumat pagi kemarin setelah ngeteh bareng, Ibu saya tiba-tiba ngomong, “Kemarin Ibu ke rumah tetangga sebelah, dan ib… Read More
  • HUKUM BUSANA MUSLIMAH YG TERDAPAT UKIRAN DAN CORAK 📝🌸🌺⚠ *_Hukum Busana Muslimah Yang Terdapat Ukiran Dan Corak_* ⁉ Soal: Bolehkah menggunakan busana Muslimah terdapat ukiran yang sifatnya feminin seperti garis-garis, corak-corak, dan semacamnya? ‼Jawab: الحمد لله، وال… Read More
  • NASIHAT USTADZ YAZID *Nasehat Ustadz Yazid Jawas Hafizhahullah Yang Bertahun Tahun Kami Simpan* Jangan berharap kepada manusia, karena engkau akan kecewa. Berharaplah kepada Allah, niscaya engkau tidak akan pernah kecewa. Manusia yang mulia ad… Read More

0 comments:

Posting Komentar