End It

End It

Aku yang terpaku tanpa suara
Mencoba mengenali setiap rasa
"Akhiri saja" katanya
Dengan raut wajah penuh derita

Ku coba membaca arah
Melawan hujan yang kian mendarah
Meski luka sabitan memarah
Kuputar lagi kata yang telah patah

Meski bulan merinduimu
Meski hujan memanggil namamu
Meski luka memutar kembali tentangmu
Meski terpaku menatap kenanganmu

Kukan berlalu melepas pagi
Tanpa mencoba memutar mentari
Biarlah hambus mengiringi langkah kaki
Dan biarkan kupuja rasa ini

Related Posts:

  • AKU TAU KAMU BISA Aku tau kamu bisa tanpa kuAku tau kamu baik-baik saja tanpa kuAku tau kamu akan bahagia walau tanpa kuAku tau kamu akan tetap tersenyum walau ku tak di samping muAku tau kamu bisaAku tau kamu mampu lewati semua in… Read More
  • Apakah Kamu Bersedih?Apa yang terjadi padamu duhai hati? Apakah engkau bersedih? Apakah engkau ingin menangis? Kenapa? Kau merasa lelah? Apa kau ingin pergi dari semua ini? Tidak. Tidak demikian duhai hati. Kau hanya butuh istirahat, Menghirup n… Read More
  • AKU INGIN EGOIS, TAPI ... Aku ingin egois. Tapi ...Bagaimana jika besok jadi hari terakhirku?Bagaimana bila besok,Di hari aku menjadi egois,Malah menjadi hari terakhirku?Bukankah itu akhir yg buruk?Kala itu, aku berfikir lama sekali.Aku in… Read More
  • I am Fine Waktu Tuhan pasti yg terbaikPernahkah kamu mengagumi seseorang?Jangankam menjadi pasangan, untuk sekedar berharappun kamu merasa tak pantasI am fineGak boleh cemburu, kalau dia milih orang lain itu hak diaDia seb… Read More
  • MOREBanyak rasa yang tak terungkapkanBanyak harapan yang hanya terpendamBanyak rindu yang tak tersampaikanBanyak ingin yang hanya menjadi anganBanyak kata yang tak bisa terkalimatkanBanyak temu yang harus dijadwal ulangBanyak tan… Read More

0 comments:

Posting Komentar